Browse » Motivasi » SISWA SMA (SIGIT DWI CAHYO) MERAIH TIGA MEDALI DI OLIMPIADE AKADEMIK SEANTERO INDONESIA

SISWA SMA (SIGIT DWI CAHYO) MERAIH TIGA MEDALI DI OLIMPIADE AKADEMIK SEANTERO INDONESIA

Sigit Dwi Cahyo merupakan siswa SMA Cerdas Murni yang sekarang menduduki kelas XI MIPA 2. Alhamdulillah, Sigit membanggakan nama sekolah dengan mengikuti OASE atau Olimpiade Akademik Seantero Indonesia jenjang SMA sederajat.

Sigit mengikuti tiga mata pelajaran sekaligus di OASE Edukasi yaitu KIMIA, BIOLOGI dan MATEMATIKA. Pendaftaran pada tanggal 7-22 Mei 2022 ini melalui website member atau online, pelaksanaannya di mulai tanggal 23-25 Mei 2022 melalui CAT OASE EDUKASI atau kompetisi.oaseedukasi.id dan pengumuman pada tanggal 28 Mei 2022 melalui laman OASE DRIVE my.oaseedukasi.id/drive.



 

Pada saat pengumuman, tidak sangka Siswa SMA Cerdas Murni yaitu Sigit Dwi Cahyo meraih tiga medali yaitu medali Emas untuk mata pelajaran KIMIA, Medali Perak untuk BIOLGI dan Medali Perunggu untuk MATEMATIKA. “Alhamdulillah, Anak Kami dapat prestasi dalam OASE Edukasi ini, terima kasih kepada Bapak dan Ibu Guru yang sudah membimbing anak-anak SMA Cerdas Murni kita, semoga kedepannya SMA Cerdas Murni semakin unggul dalam akhlak dan prestasi, Amiin..,” ujar Ibu Waka Kurikulum SMA Cerdas Murni yaitu Ibu Erlina, S.Pd.

Selamat untuk Sigit Dwi Cahyo, tingkatkan terus  prestasimu, terus banggakan orang tua dan sekolah kita, Jangan pernah malu untuk berkarya.


tgl-post2024-03-28 author-postSumarwan label-postMotivasi
Print BeritaPrint PDFPDF



Ada 0 komentar untuk berita ini
Tinggalkan Komentar

Nama *
Email * Tidak akan diterbitkan
Url  masukkan tanpa Http:// contoh :www.websitekamudong.web.id
Komentar *
security image
 Masukkan kode diatas
 
Apakah Website ini memberikan info yang bagus?
Bagus sekali
Bagus
Kurang Bagus
Tidak Bagus
 
8578784 Total Hits Halaman
850150 Total Pengunjung
1772 Hits Hari Ini
249 Pengunjung Hari Ini
12 Pengunjung Online

Komunitas Edukasi

Forum Multimedia Edukasi www.formulasi.or.id